Cara Merawat Kipas Angin Dengan Baik dan Benar yang Bisa Dicoba

Kipas angin merupakan salah satu barang elektronik yang banyak digunakan dikalangan masyarat. Kegunaan kipas angin yaitu, untuk penyejuk atau pendigin agar tidak terjadi kegerahan saat diruang yang tertup dan panas. Pada saat sekarang ini hampir semua orang yang menggunakan kipas angin sebagai alat penyejuk dari hawa panas matahari. Sebenarnya alat untuk penyejuk ruangan bukanlah kipas angin saja. Melainkan itu sebagian orang juga menggunakan ac sebagai alat penyejuk.



Nah, walaupun sebagian sudah memiliki ac namun alat yang satu ini (Kipas Angin) tetap saja diperlukan. Pada umumnya, setiap orang yang memiliki kipas angin pasti akan menemukan kerusakan seperti, tidak bisa beputur arah dengan sendiri, suara dengung, macet, anginya kurang terasa dan ujung-ujungnya rusak. Bagi kamu yang sudah mengalami hal seperti itu, tentu tidak ingin terulang lagi saat pembelian baru atau sudah diperbaiki.

Agar tidak terjadi hal seperti berikut kamu harus mencari tau tentang cara merawatnya supaya tidak terjadi kerusakan dengan cepat. Menurut saya perawatan itu adalah nomor satu untuk antispasi agar tidak mudah rusak. Bagi kamu yang ingin tahu cara merawat kipas angin dengan sederhana silahkan simak tipsnya berikut ini.


1. Gunakalah kipas angin saat diperlukan dan matikan apabila tidak di perlukan lagi, jika kipas angin tidak dikontrol putarannya maka akan terjadi kepanasan pada bagian dinamu dan bisa menyebabkan kipas angin angus gara-gara berputar terlalu lama tanpa di istirahatkan.

2. Letak dan tempatkan kipas angin ditempat yang aman. Karena kipas angin bisa rusak apabila terjatuh dari tempat ketinggian atau terinjak.

3. Bersihkanlah kipas angin dari abu yang melengket di baling-baling dan dikawat pengaman minimal 2 kali dalam 1 bulan. Jika tidak dibersihkan maka akan membuat putaran menjadi lamban dan tidak sempurna.

4. Jika ingin mengatur kipas angin dalam bentuk merukuk atau mengarahkan posisinya kearah kiri dan kanan, sebaiknya matikan kipas angin terlebih dahulu lalu aturlah menurut keinginnan yang kamu mau.

Itu tadi beberapa cara sederhana merawat kipas angin yang bisa dilakukan. Namun hasilnya saat sekarang ini masih aman dan awet dan belum ada perubahan mengarah kerusakan. Jadi, bagi Anda yang belum mengenal kipas angin secara matang lakukanlah perawatan sederhana yang telah disebutkan di atas. 

Comments

Popular posts from this blog

Fakta-fakta Dibalik Teko Listrik yang Perlu Diketahui

Memilih Kompor Gas Tanam yang Bagus dan Berkualitas

Trik Praktis Membersihkan Beragam Peralatan Dapur